FISIP

Tag

Natalia Yewen: Pemerintah Harus Mengubah Pendekatan Terhadap Orang Papua

Kita semua boleh bicara atas nama persatuan dan kesatuan NKRI. Namun sejatinya persoalan yang muncul saat ini adalah letupan besar dari berbagai persoalan yang tidak pernah dibahas secara serius sebelumnya. Pelanggaran HAM dan rasisme. Meski Indonesia secara tegas menyatakan menolak segala bentuk rasisme. Baik sebagai paham maupun tindakan yang terwajahkan melalui UU No 40 Tahun...
Read More

Jaringan Sosial sebagai Pendekatan Baru Meneliti Masyarakat

Unit Kajian Antropologi, Lembaga Penelitian dan Pengembangan Sosial dan Politik (LPPSP), FISIP UI  menggelar Pelatihan Analisis Etnografi Jaringan Sosial. Pelatihan ini diadakan bekerja sama dengan Pusat Analisis Jaringan Sosial (PAJS). Jika dirunut sejak pertama kali diadakan sejak tahun 2018, pelatihan kali ini adalah yang ketujuh kalinya. Kali ini pelatihan diadakan pada tanggal 26-27 Agustus 2019...
Read More

Visitasi AUN-QA Program Sarjana Kriminologi FISIP UI

Sebagai anggota ASEAN University Network (AUN), Universitas Indonesia telah terlibat secara aktif dalam penilaian penjaminan mutu studi program studi bagi para anggota AUN yang disebut AUN Quality Assurance (QA) Assessment sejak 2008. Tahun ini, dalam AUN-QA yang ke-157, Departemen Kriminologi FISIP UI menjadi salah satu program studi yang dinilai. Proses assessment berlangsung selama 3 hari...
Read More

Panel Diskusi Non-Profit Social Oriented Venture Capitalism: A Practitioner’s Approach

Pada tanggal 5 September 2019 di Auditorium Juwono Sudarsono, FISIP UI, Depok, Jawa Barat di selenggarakan panel diskusi oleh Departemen Sosiologi FISIP UI. Dengan mengusung tema Non-Profit Social Oriented Venture Capitalism: A Practitioner’s Approach. Panel diskusi ini di harapkan menjadi wadah diskusi terkait perusahaan atau usaha yang berorientasi sosial di Indonesia, agar para mahasiswa lebih...
Read More

Professor Shigeto Sonoda dari Universitas Tokyo Memberikan Kuliah Umum

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik mengadakan kuliah umum yang di berikan oleh Professor Shigeto Sonoda dari University of Tokyo di Miriam Budiarjo Resource Center (MBRC) pada hari Jumat 6 September 2019. Pembahasan kuliah umum tersebut adalah “how are elite university students in ASEAN countires looking at asian neighbors”. Fokus penelitian menggunakan sosiologi komparatif masyarakat...
Read More

Rapat Anggota Tahunan Koperasi Pegawai FISIP UI

Pada Jumat, 3 Mei 2019, Koperasi Pegawai Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia menggelar Rapat Anggota Tahunan yang dihadiri oleh Dekan FISIP UI Dr. Arie Setiabudi Soesilo, M.Sc serta para anggota koperasi pegawai FISIP UI. Agenda utamanya yakni pemilihan Ketua Koperasi. Dalam rapat anggota tahunan tersebut memilih Budi Prihatno sebagai Ketua Koperasi Pegawai...
Read More

Menristek Dikti Resmikan Mochtar Riady Social and Political Research Center di FISIP UI

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia kini memiliki gedung yang memadai sebagai pusat riset sosial dan politik. Gedung yang diberi nama Mochtar Riady Social and Political Research Center ini diresmikan, Kamis (2/5/2019) bertepatan dengan peringatan Hari Pendidikan Nasional. Gedung seluas 5.184 meter persegi ini dibangun di atas lahan seluas 2.300 meter persegi. Peresmian...
Read More
1 18 19 20

Hubungi Kami

Kampus UI Depok
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Indonesia
Jl. Prof. Dr. Selo Soemardjan, Depok, Jawa Barat 16424 Indonesia
E-mail: fisip@ui.ac.id
Tel.: (+62-21) 7270 006
Fax.: (+62-21) 7872 820
Kampus UI Salemba
Gedung IASTH Lt. 6, Universitas Indonesia
Jl. Salemba Raya 4, Jakarta 10430 Indonesia

E-mail: fisip@ui.ac.id
Tel.: (+62-21) 315 6941, 390 4722

Waktu Layanan

Administrasi dan Fasilitas
Hari : Senin- Jumat
Waktu : 08:30 - 16:00 WIB (UTC+7)
Istirahat : 12.00 - 13.00 WIB (UTC+7)

Catatan:
*) Layanan tutup pada hari libur nasional, cuti bersama, atau bila terdapat kegiatan internal.